Berita Medan

Team Volly KPA Juara Satu Pada Semi Open Turnament Mustafat Cup

Indodax






ACEH TAMIANG WikimedanTeam Volly KPA Aceh Tamiang juara satu dalam rangka Semi Open Turnament Bola volly ball Musafat Cup yang dilaksakan dilapangan Voly kampung zSimpang Empat Kecamatan Karang Baru, Minggu (31/3/2019).

Team Komite Peralihan Aceh (KPA) Aceh Tamiang Unggul juara satu dengan poin 3-2 melawan Team macan MP Aceh Tamiang.

Ketua panitia Amsarullah saat dikomfirmasi oleh wartawan ini menjelaskan Open Turnamen Bola Volly ini sudah satu minggu lebih dilaksanakan sedangkan minggu kemarin (31/3/2019) final yang dimenangkan oleh Team KPA Bertanding dengan Team MACAN MP.

Dan hadiah-hadiah yang Diberikan oleh panitia kepada sang juara yakni juara satu dengan mendapatkan hadiah 20 juta tambah tropi sedangkan juara dua mendapatkan Hadiah 10 juta. Tambah tropi dan acara Turnamen ini di Volly ini didukung penuh oleh anggota DPRK Aceh tamiang

Dan dihadiri ketua DPRK Fadlon SH . Ismail dari komisi A dan Kapolsek karang baru kepala Dinas parpora kabid olahraga Iskandar dan anak anak mudah ikut peran aktif menyukseskan acara Turnamen ini, dan disponsori oleh Maju Jaya.(ABS)






Berita sebelumyaHotel Aston Batam Bintang Empat And Residence Gelar Earth Hours Bersama Tamu Menginap
Berita berikutnyaWagubsu Ajak Masyarakat Sambut dan Sukseskan Sail Nias 2019


Share :

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *